RAN

Workshop Penguatan Rancangan Revisi Peraturan Presiden No. 111/2022 dan Penyusunan Rencana Aksi Nasional (RAN) TPB/SDGs 2025-2029

Jakarta – Kementerian PPN/Bappenas mengadakan workshop bersama mitra pemerintah, akademisi, filantropi, dan perwakilan masyarakat sipil untuk memperkuat strategi pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB/SDGs) di Indonesia. “Pentingnya keberlanjutan dan inovasi pendanaan dalam implementasi SDGs di tingkat daerah dan nasional. Bersama, kita membangun masa depan yang lebih berkelanjutan”, kata Wakil Menteri PPN/Wakil Kepala Bappenas, Febrian Alphyanto Ruddyard. […]

Workshop Penguatan Rancangan Revisi Peraturan Presiden No. 111/2022 dan Penyusunan Rencana Aksi Nasional (RAN) TPB/SDGs 2025-2029 Read More »

Sekretariat Nasional SDGs Selenggarakan Lokakarya Pemutakhiran Rencana Aksi Nasional (RAN) SDGs dan Sosialisasi e-Monev SDGs bagi Non State Actors

Jakarta – Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Republik Indonesia melalui Sekretariat Nasional SDGs didukung oleh Japan International Cooperation Agency (JICA) menggelar lokakarya strategis untuk memutakhirkan Rencana Aksi Nasional (RAN) SDGs sekaligus melakukan sosialisasi mengenai e-Monitoring and Evaluation (e-Monev) SDGs khususnya untuk Non State Actors. Acara Lokakarya Pemutakhiran Rencana Aksi Nasional (RAN) SDGs

Sekretariat Nasional SDGs Selenggarakan Lokakarya Pemutakhiran Rencana Aksi Nasional (RAN) SDGs dan Sosialisasi e-Monev SDGs bagi Non State Actors Read More »